Bagaimana bila lupa perpanjang layanan ?

Dapat kami jelaskan sbb :

H+1 dari tanggal jatuh tempo, akun hosting akan tersuspend dan late fee akan di tambahkan 20% dari nominal tertagih 

H+2 dari tanggal jatuh tempo. akun hosting akan tetap tersuspend + late fee , system cron termination ( penghapusan dari server produksi ) akan mulai berjalan untuk akun ini.

H+3 dari tanggal jatuh tempo, akun hosting masuk antrian termination ( penghapusan dari server produksi ) , dalam 12 jam ke depan setelah di terima nya email ini , akun hosting sudah di terminate dari server.

 

----

Selain di server kami telah membackup akun hosting anda secara offline di data center kami , yang berkala biasanya 1x sebulan, backup yg tidak aktif di server produksi akan di hapus .

Dalam masa ini anda masih bisa request restore. Di karenakan kami harus meminta bantuan teknis staff data center di mana server kami ditempatkan , sehingga pihak data center mengenakan biaya 10 usd untuk bantuan restore dari offline ke online. Sehingga biaya ini akan di bebankan ke anda.

 

Pengecualian :

Apabila anda menginformasikan ke staff kami sebelumnya bahwa anda akan mengalami keterlambatan dalam pembayaran , kami akan mengecualikan late fee  dan biaya 10usd ini. ( krn dengan pemberitahuan lebih awal, kami akan backup ke system kami agar tidak terkena termination ).  Jadi hanya akan di kenakan biaya normal saja dan akun hosting anda tidak akan tersuspend sampai anda melakukan payment max 2 minggu dispensasi. Pengecualian ini hanya berlaku untuk akun cloud hosting ,domain tidak termasuk.

  • invoice, telat, lupa bauar, bayar, terlambat
  • 0 Users Found This Useful
Was this answer helpful?

Related Articles

Apakah saja bisa deposit dana terlebih dahulu untuk keperluan sewaktu2 ?

Bisa. anda bisa menambahkan dana via menu sbb : Tambahkan dana yang anda inginkan , kemudian...

Apakah saya bisa mengubah invoice tagihan bulanan ke tahunan dan sebaliknya ?

Anda bisa request perubahan billing payment dari tahunan atau bulanan atau sebaliknya dengan...

bagaimana mengubah data yang terdaftar di Atrium Hosting?

Data seperti email, nomor HP , alamat sangat penting untuk keperluan di masa mendatang untuk...

Pembayaran dengan QRIS

BISA . Silahkan cek email anda di dalam email sudah kami sertakan gambar QRCODE yang bisa anda...

nomor rekening pembayaran

Nomor rekening kami ada di setiap email pemberitahuan invoice, baik Invoice ketika order, email...